Puisi Kucing Mati

KUCING MATI

Sabtu,

Kulihat kucing terbaring

Di pulau jalan dua arah

raganya masih utuh

kucing..

ia terlihat gagah

bulunya penuh merata

telinganya masih tegap

tapi ia telah tegang

ia mati

di kerubungi lalat

entah sakit

atau pertempuran kekuasaan

yang pasti, ajal

[...]

Contoh puisi bahasa inggris "Poetry Another Story at Sunday Night"

Hello guys, This is not the first time I write poetry other than Indonesia language. Previously, I had wrote a poem in Japanese language and some in English since junior high school. Although my english is so bad, I brave my self to share to you guys, my poems in English. I didn't use google translation to make this hahahaha. Like usual a poem rhyme at the end, then this poem too . Do not see th [...]

BAPER

Waiting for you

Merenggut sepinya malam

Menyesap udara yang senyap

Ada wajah mu di linimasa milikku

dan aku, rindu....

ini malam

aku terbawa perasaan

[...]

Tags